OUR HISTORY

HISTORY

Sejarah

Perpustakaan Arkan Cendekia berdiri sejak tahun 2017. Kondisi sementara saat itu masih berupa ruang baca yang sederhana. Kemudian pada tahun 2021, pihak yayasan mulai membangun gedung khusus perpustakaan terpadu yang digunakan oleh semua unit sekolah (TK, SD, SMP) yang ada di yayasan. Saat ini pihak yayasan sedang mengembangkan perpustakaan agar benar-benar bisa memenuhi standar minimal. Selain itu menyediakan koleksi bahan pustaka untuk menunjang keberhasilan proses belajar mengajar., fungsi utamanya perpustakaan sekolah sebagai sumber belajar dan kegiatan baca membaca di lingkungan sekolah Arkan Cendekia dan sekitarnya.

Perpustakaan sekolah merupakan sumber belajar, karena kegiatan yang paling tampak pada setiap kunjungan siswa adalah belajar, baik belajar masalah-masalah yang berhubungan langsung dengan mata pelajaran yang diberikan di kelas, maupun buku-buku lain yang tidak berhubungan langsung dengan mata pelajaran yang diberikan di kelas. Apabila ditinjau dari sudut tujuan siswa mengunjungi perpustakaan sekolah, maka ada yang tujuannya untuk belajar, untuk berlatih menelusuri buku-buku perpustakaan sekolah, untuk memperoleh informasi, bahkan ada yang tujuannya hanya untuk mengisi waktu senggang atau sifatnya rekreatif.

Yayasan Pendidikan Arkan Cendekia salah satu lembaga pendidikan yang memiliki tujuan untuk mencetak generasi cerdas, berkahlak mulia dan produktif harus membuat sebuah rencana program pada semua aspek guna mendukung terciptanya visi dan misi yayasan. Keberadaan perpustakaan di tengah-tengah masyarakat sebagai bentuk kepedulian untuk membentuk masyarakat yang beriman, bertakwa, cerdas, mandiri, produktif dihiasi dengan akhlak mulia agar membawa manfaat bagi diri dan lingkungannya. Dengan demikian kami merasa perlu untuk membuat perpustakaan sebagai pendukung keegiaan belajar mengajar.

Visi Kami

Terwujudnya perpustakaan sekolah sebagai taman bacaan dan wahana edukasi yang inovatif dan menyenangkan.

Misi Kami

  1. Menumbuhkan minat baca dan budaya literasi
  2. Mengembangkan layanan informasi berbasis digital
  3. Menjadikan perpustakaan sebagai pusat informasi, ilmu pengetahuan dan teknologi
  4. Mengembangkan sarana dan prasarana perpustakaan yang nyaman, sejuk dan menyenangkan

Tujuan Kami

  1. Menjadikan perpustakaan sekolah sebagai sarana gerakan literasi sekolah
  2. Menjadikan perpustakaan sebagai pusat sumber belajar bagi warga sekolah
  3. Menumbuhkan rasa cinta terhadap ilmu pengetahuan

We Keep Making Good Book to Make Your World Be Better Days

Profil

Informasi

Instagram

  • Yuk, yang mau ikutan simak syarat dan ketentuannya ya!πŸ€—1. Peserta challenge adalah seluruh siswa/guru/staff  @arkan_islamicschool
2. Wajib follow @arkia_library dan @wong_indonesia_nulis
3. Siapkan foto saat kamu membaca buku favoritmu (diutamakan buku koleksi perpustakaan Arkan Cendekia)
4. Posting foto tersebut di instagram (akun sendiri/orang tua) tag/mention @arkia_library dan gunakan hastag wajib #arkiabook2025
5. Sertakan caption berupa alasan mengapa buku itu menjadi favoritmu. Jangan lupa tulis nama lengkap dan kelas.
6. Repost postinganmu di story dan mention teman-teman siswa Arkan agar mereka terinspirasi untuk membaca
7. Akun tidak boleh diprivat
8. Akan dipilih 5 peserta terbaik untuk mendapat bingkisan buku menarik dari Penerbit Bacaan Media
9. Timeline : 03-20 Maret 2025#tantanganarkialibrary
#ayomasukarkan
#ayomembaca
#arkiabook2025
  • Selamat menunaikan ibadah puasa
  • Ayo ikutan!
#arkiabook2025
#ayomembaca
#bukufavoritku
#literasiSupported by @wong_indonesia_nulis
  • It's Challenge Time
MY FAVORITE BOOK
πŸ“šπŸ“šπŸ“šπŸ“šπŸ“šπŸ“šπŸ“šPerpustakaan Arkan Cendekia bersama Komunitas WIN mengadakan tantangan foto bersama buku favoritmu. Yuk, simak syarat dan ketentuannya, ya!Syarat dan Ketentuan:
1. Peserta challenge adalah seluruh siswa/guru/staff Arkan Islamic School
2. Wajib follow @arkia_library dan @wong_indonesia_nulis
3. Siapkan foto saat kamu membaca buku favoritmu (diutamakan buku koleksi perpustakaan Arkan Cendekia)
4. Posting foto tersebut di instagram (akun sendiri/orang tua) tag/mention @arkia_library dan gunakan hastag wajib #arkiabook2025
5. Sertakan caption berupa alasan mengapa buku itu menjadi favoritmu. Jangan lupa tulis nama lengkap dan kelas.
6. Repost postinganmu di story dan mention teman-teman siswa Arkan agar mereka terinspirasi untuk membaca
7. Akun tidak boleh diprivat
8. Akan dipilih 5 peserta terbaik untuk mendapat bingkisan buku menarik dari Penerbit Bacaan Media
9. Timeline : 03-20 Maret 2025#tantanganarkialibrary
#ayomasukarkan
#ayomembaca
#arkiabook2025@smpit_arkancendekia
@sdit_arkancendekia
@tkit_arkancendekia
@arkan_islamicschool
@osissmpitais
@oasis_sditarkancendekia
@komite.smpitarkan
@komitesditarkan
  • Selamat untuk para pemenang sayembara menulis yang diselenggarakan oleh @arkia_librarySemoga prestasi ini bisa menginspirasi dan bermanfaat untuk sesama. Barakallahufiikum.#literasisekolah
#lombamenulis
#perpustakaansekolah@arkan_islamicschool
@sdit_arkancendekia
@smpit_arkancendekia
  • Good reader bulan kemarin, nih. Adakah nama kamu di situ? Congratulations! Keep up the spirit ✊🏻#perpustakaansekolah
#literasi
#ayomembaca
#ayomasukarkan@arkan_islamicschool
@sdit_arkancendekia
@smpit_arkancendekia
Yuk, yang mau ikutan simak syarat dan ketentuannya ya!πŸ€—1. Peserta challenge adalah seluruh siswa/guru/staff @arkan_islamicschool 2. Wajib follow @arkia_library dan @wong_indonesia_nulis 3. Siapkan foto saat kamu membaca buku favoritmu (diutamakan buku koleksi perpustakaan Arkan Cendekia) 4. Posting foto tersebut di instagram (akun sendiri/orang tua) tag/mention @arkia_library dan gunakan hastag wajib #arkiabook2025 5. Sertakan caption berupa alasan mengapa buku itu menjadi favoritmu. Jangan lupa tulis nama lengkap dan kelas. 6. Repost postinganmu di story dan mention teman-teman siswa Arkan agar mereka terinspirasi untuk membaca 7. Akun tidak boleh diprivat 8. Akan dipilih 5 peserta terbaik untuk mendapat bingkisan buku menarik dari Penerbit Bacaan Media 9. Timeline : 03-20 Maret 2025#tantanganarkialibrary #ayomasukarkan #ayomembaca #arkiabook2025
4 days ago
View on Instagram |
1/6
Selamat menunaikan ibadah puasa
Selamat menunaikan ibadah puasa
2 weeks ago
View on Instagram |
2/6
Ayo ikutan! #arkiabook2025 #ayomembaca #bukufavoritku #literasiSupported by @wong_indonesia_nulis
2 weeks ago
View on Instagram |
3/6
It's Challenge Time
MY FAVORITE BOOK
πŸ“šπŸ“šπŸ“šπŸ“šπŸ“šπŸ“šπŸ“šPerpustakaan Arkan Cendekia bersama Komunitas WIN mengadakan tantangan foto bersama buku favoritmu. Yuk, simak syarat dan ketentuannya, ya!Syarat dan Ketentuan:
1. Peserta challenge adalah seluruh siswa/guru/staff Arkan Islamic School
2. Wajib follow @arkia_library dan @wong_indonesia_nulis
3. Siapkan foto saat kamu membaca buku favoritmu (diutamakan buku koleksi perpustakaan Arkan Cendekia)
4. Posting foto tersebut di instagram (akun sendiri/orang tua) tag/mention @arkia_library dan gunakan hastag wajib #arkiabook2025
5. Sertakan caption berupa alasan mengapa buku itu menjadi favoritmu. Jangan lupa tulis nama lengkap dan kelas.
6. Repost postinganmu di story dan mention teman-teman siswa Arkan agar mereka terinspirasi untuk membaca
7. Akun tidak boleh diprivat
8. Akan dipilih 5 peserta terbaik untuk mendapat bingkisan buku menarik dari Penerbit Bacaan Media
9. Timeline : 03-20 Maret 2025#tantanganarkialibrary
#ayomasukarkan
#ayomembaca
#arkiabook2025@smpit_arkancendekia
@sdit_arkancendekia
@tkit_arkancendekia
@arkan_islamicschool
@osissmpitais
@oasis_sditarkancendekia
@komite.smpitarkan
@komitesditarkan
It's Challenge Time
MY FAVORITE BOOK
πŸ“šπŸ“šπŸ“šπŸ“šπŸ“šπŸ“šπŸ“šPerpustakaan Arkan Cendekia bersama Komunitas WIN mengadakan tantangan foto bersama buku favoritmu. Yuk, simak syarat dan ketentuannya, ya!Syarat dan Ketentuan:
1. Peserta challenge adalah seluruh siswa/guru/staff Arkan Islamic School
2. Wajib follow @arkia_library dan @wong_indonesia_nulis
3. Siapkan foto saat kamu membaca buku favoritmu (diutamakan buku koleksi perpustakaan Arkan Cendekia)
4. Posting foto tersebut di instagram (akun sendiri/orang tua) tag/mention @arkia_library dan gunakan hastag wajib #arkiabook2025
5. Sertakan caption berupa alasan mengapa buku itu menjadi favoritmu. Jangan lupa tulis nama lengkap dan kelas.
6. Repost postinganmu di story dan mention teman-teman siswa Arkan agar mereka terinspirasi untuk membaca
7. Akun tidak boleh diprivat
8. Akan dipilih 5 peserta terbaik untuk mendapat bingkisan buku menarik dari Penerbit Bacaan Media
9. Timeline : 03-20 Maret 2025#tantanganarkialibrary
#ayomasukarkan
#ayomembaca
#arkiabook2025@smpit_arkancendekia
@sdit_arkancendekia
@tkit_arkancendekia
@arkan_islamicschool
@osissmpitais
@oasis_sditarkancendekia
@komite.smpitarkan
@komitesditarkan
It's Challenge Time MY FAVORITE BOOK πŸ“šπŸ“šπŸ“šπŸ“šπŸ“šπŸ“šπŸ“šPerpustakaan Arkan Cendekia bersama Komunitas WIN mengadakan tantangan foto bersama buku favoritmu. Yuk, simak syarat dan ketentuannya, ya!Syarat dan Ketentuan: 1. Peserta challenge adalah seluruh siswa/guru/staff Arkan Islamic School 2. Wajib follow @arkia_library dan @wong_indonesia_nulis 3. Siapkan foto saat kamu membaca buku favoritmu (diutamakan buku koleksi perpustakaan Arkan Cendekia) 4. Posting foto tersebut di instagram (akun sendiri/orang tua) tag/mention @arkia_library dan gunakan hastag wajib #arkiabook2025 5. Sertakan caption berupa alasan mengapa buku itu menjadi favoritmu. Jangan lupa tulis nama lengkap dan kelas. 6. Repost postinganmu di story dan mention teman-teman siswa Arkan agar mereka terinspirasi untuk membaca 7. Akun tidak boleh diprivat 8. Akan dipilih 5 peserta terbaik untuk mendapat bingkisan buku menarik dari Penerbit Bacaan Media 9. Timeline : 03-20 Maret 2025#tantanganarkialibrary #ayomasukarkan #ayomembaca #arkiabook2025@smpit_arkancendekia @sdit_arkancendekia @tkit_arkancendekia @arkan_islamicschool @osissmpitais @oasis_sditarkancendekia @komite.smpitarkan @komitesditarkan
3 weeks ago
View on Instagram |
4/6
Selamat untuk para pemenang sayembara menulis yang diselenggarakan oleh @arkia_librarySemoga prestasi ini bisa menginspirasi dan bermanfaat untuk sesama. Barakallahufiikum.#literasisekolah
#lombamenulis
#perpustakaansekolah@arkan_islamicschool
@sdit_arkancendekia
@smpit_arkancendekia
Selamat untuk para pemenang sayembara menulis yang diselenggarakan oleh @arkia_librarySemoga prestasi ini bisa menginspirasi dan bermanfaat untuk sesama. Barakallahufiikum.#literasisekolah
#lombamenulis
#perpustakaansekolah@arkan_islamicschool
@sdit_arkancendekia
@smpit_arkancendekia
Selamat untuk para pemenang sayembara menulis yang diselenggarakan oleh @arkia_librarySemoga prestasi ini bisa menginspirasi dan bermanfaat untuk sesama. Barakallahufiikum.#literasisekolah
#lombamenulis
#perpustakaansekolah@arkan_islamicschool
@sdit_arkancendekia
@smpit_arkancendekia
Selamat untuk para pemenang sayembara menulis yang diselenggarakan oleh @arkia_librarySemoga prestasi ini bisa menginspirasi dan bermanfaat untuk sesama. Barakallahufiikum.#literasisekolah
#lombamenulis
#perpustakaansekolah@arkan_islamicschool
@sdit_arkancendekia
@smpit_arkancendekia
Selamat untuk para pemenang sayembara menulis yang diselenggarakan oleh @arkia_librarySemoga prestasi ini bisa menginspirasi dan bermanfaat untuk sesama. Barakallahufiikum.#literasisekolah
#lombamenulis
#perpustakaansekolah@arkan_islamicschool
@sdit_arkancendekia
@smpit_arkancendekia
Selamat untuk para pemenang sayembara menulis yang diselenggarakan oleh @arkia_librarySemoga prestasi ini bisa menginspirasi dan bermanfaat untuk sesama. Barakallahufiikum.#literasisekolah
#lombamenulis
#perpustakaansekolah@arkan_islamicschool
@sdit_arkancendekia
@smpit_arkancendekia
Selamat untuk para pemenang sayembara menulis yang diselenggarakan oleh @arkia_librarySemoga prestasi ini bisa menginspirasi dan bermanfaat untuk sesama. Barakallahufiikum.#literasisekolah
#lombamenulis
#perpustakaansekolah@arkan_islamicschool
@sdit_arkancendekia
@smpit_arkancendekia
Selamat untuk para pemenang sayembara menulis yang diselenggarakan oleh @arkia_librarySemoga prestasi ini bisa menginspirasi dan bermanfaat untuk sesama. Barakallahufiikum.#literasisekolah #lombamenulis #perpustakaansekolah@arkan_islamicschool @sdit_arkancendekia @smpit_arkancendekia
3 weeks ago
View on Instagram |
5/6
Good reader bulan kemarin, nih. Adakah nama kamu di situ? Congratulations! Keep up the spirit ✊🏻#perpustakaansekolah
#literasi
#ayomembaca
#ayomasukarkan@arkan_islamicschool
@sdit_arkancendekia
@smpit_arkancendekia
Good reader bulan kemarin, nih. Adakah nama kamu di situ? Congratulations! Keep up the spirit ✊🏻#perpustakaansekolah
#literasi
#ayomembaca
#ayomasukarkan@arkan_islamicschool
@sdit_arkancendekia
@smpit_arkancendekia
Good reader bulan kemarin, nih. Adakah nama kamu di situ? Congratulations! Keep up the spirit ✊🏻#perpustakaansekolah #literasi #ayomembaca #ayomasukarkan@arkan_islamicschool @sdit_arkancendekia @smpit_arkancendekia
4 weeks ago
View on Instagram |
6/6

Copyright Β© 2025 Arkia Library